Category: Motivasi

  • Mengapa Pendatang lebih banyak yang Sukses?

    Mengapa Pendatang lebih banyak yang Sukses?

    Mengapa Pendatang lebih banyak yang Sukses Untuk melihat di YouTube, klik disini Sahabat entrepreneur, topik saya kali ini adalah : “Mengapa Pendatang lebih banyak yang Sukses?” Baik, jadi mengapa saya hari ini membahas tentang mengapa banyak pendatang yang sukses? Saya bukan berarti “mengecilkan” orang lokal atau anda yang tinggal di kediaman anda. Bukan berarti anda…

  • Bagaimana Menjaga Energi Positif Setiap Hari

    Bagaimana Menjaga Energi Positif Setiap Hari

    Bagaimana Menjaga Energi Positif Setiap Hari Klik disini untuk melihat di YouTube Saya ingin memberikan tips kali ini yaitu : “Bagaimana Menjaga Energi Positif Setiap Hari?” Baik, menyambung dari video saya sebelumnya yaitu “3 Kebiasaan Kecil yang Dilakukan Orang Sukses Setiap Hari”. Disitu saya pernah membahas tentang apa yang saya lakukan setiap hari. Jadi nomor…

  • Ingin Menjadi “Luar Biasa” Dengan Startup Anda? Anda Punya 100 Hari Untuk Mewujudkannya..!

    Ingin Menjadi “Luar Biasa” Dengan Startup Anda? Anda Punya 100 Hari Untuk Mewujudkannya..!

    Ingin Menjadi “Luar Biasa” Dengan Startup Anda? Anda Punya 100 Hari Untuk Mewujudkannya..! Pengusaha tahu bahwa ide-ide inovatif dan produk baru dapat mempertahankan usaha mereka, tetapi banyak pengusaha yang berinvestasi dalam proses pengembangan yang panjang sehingga inovasi mereka tidak pernah terwujudkan. Perusahaan berjuang menghadapi tenggat waktu untuk membuat produk baru. Hal seperti ini membutuhkan waktu yang lama…

  • 3 Level Impian

    3 Level Impian

    3 Level Impian  Klik disini untuk melihat di YouTube Topik saya kali ini adalah : “3 Level Impian”. Baik, pada kesempatan kali ini saya akan membahas sebuah topik, yaitu apa yang dimaksud dengan 3 level impian. Rupanya, membuat impian pun ada tingkatannya. Jadi syarat kalau anda ingin sukses, itu adalah anda harus membuat impian. Apalagi…

  • 7 Rintangan Mental yang Dapat Mencegah Anda Sukses

    7 Rintangan Mental yang Dapat Mencegah Anda Sukses

    7 Rintangan Mental yang Dapat Mencegah Anda Sukses Anda tidak harus membiarkan keraguan diri, rasa takut dan kurangnya fokus mempersulit hidup anda dan membuat pertumbuhan bisnis anda menjadi stagnan. Jarak terpendek antara dua titik adalah garis lurus. Kecuali jika menggunakan otak kita. Kita akan menemukan cara untuk menjelajah dunia dengan cara alternatif yang rumit. pikiran dapat melontarkan…

  • 10 Respon Brilian untuk Pelanggan yang Datang Hanya untuk “Melihat-lihat”

    10 Respon Brilian untuk Pelanggan yang Datang Hanya untuk “Melihat-lihat”

    10 Respon Brilian untuk Pelanggan yang Datang Hanya untuk “Melihat-lihat” Pelanggan terkadang tidak suka terjun ke lapangan, tetapi terkadang mereka juga membutuhkan bantuan tanpa banyak tekanan penjualan. Bayangkan apabila anda berjalan ke sebuah toko dan tertarik untuk membeli hadiah untuk pasangan anda. Kemudian seseorang penjual dengan cepat mendekati anda. Anda dengan cepat dan tanpa berpikir akan…

  • 3 Mindset Penting yang Dibutuhkan Pengusaha untuk Mencapai Kesuksesan

    3 Mindset Penting yang Dibutuhkan Pengusaha untuk Mencapai Kesuksesan

    3 Mindset Penting yang Dibutuhkan Pengusaha untuk Mencapai Kesuksesan Dengan mengadaptasi pola pikir ini, founder dapat mengatur bisnis mereka menjadi perusahaan yang sukses. Dalam proses membangun perusahaan kami, Practice Makes Perfect , saya menyadari ada tiga pola pikir yang berbeda. Berada di arah yang benar, namun sekarang menjadi ke arah yang salah. Saya sudah mengadopsi ketiga mindset…