Tag: mindset

  • 4 Perkataan Bodoh yang Bisa Menghambat Kesuksesan Anda

    4 Perkataan Bodoh yang Bisa Menghambat Kesuksesan Anda

    Sahabat entrepreneur, salam hebat luar biasa..!! Jumpa lagi di episode kali ini. Saya akan membahas tentang beberapa statements yang menurut saya konyol. Dan itu sebetulnya tidak boleh anda ucapkan. Jika anda ucapkan, justru akan menghambat kemajuan anda. Jadi, topik saya kali ini adalah :”4 Perkataan Bodoh Yang Menghambat Anda Sukses”. Baik, jadi sebetulnya kita itu tidak sadar bahwa…

  • Bagaimana Cara Mengembangkan Mindset Anda Supaya Terus Berkembang

    Bagaimana Cara Mengembangkan Mindset Anda Supaya Terus Berkembang

    Sahabat entrepreneur, salam hebat luar biasa..!! Kali ini saya akan bicara lagi tentang mindset. Karena mindset itu tidak lepas dari perkembangan hidup anda. Oleh sebab itu kalau anda ingin hidup anda terus berkembang dan maju, tidak ada salahnya untuk mengembangkan mindset anda. Topik saya kali ini adalah : “Bagaimana Cara Mengembangkan Mindset Anda Supaya Terus Berkembang”. Bicara tentang…

  • 3 Hukum Yang Harus Anda Mengerti dan Pahami Agar Anda Tidak Lagi Menunda

    3 Hukum Yang Harus Anda Mengerti dan Pahami Agar Anda Tidak Lagi Menunda

    3 Hukum Yang Harus Anda Mengerti dan Pahami Agar Anda Tidak Lagi Menunda Klik disini untuk melihat di YouTube   Sahabat entrepreneur, salam hebat luar biasa..!! Jumpa lagi di episode kali ini saya akan berbicara sesuatu yang berbeda dari episode sebelumnya. Yaitu pada episode kali ini saya akan membahas tentang orang yang hobi menunda. Menunda…

  • Satu Tugas Utama Seorang Entrepreneur

    Satu Tugas Utama Seorang Entrepreneur

    Sahabat entrepreneur, salam hebat luar biasa..! Kali ini kita berjumpa lagi di episode yang mana berbicara lagi tentang entrepreneurship atau kewirausahaan. Pada tips kali ini, saya akan berbicara tentang “Satu Tugas Utama Seorang entrepreneur”. Baik, di seminar-seminar saya, anda bisa cek di Instagram saya. Ketika saya sedang seminar di universitas, di perusahaan, dan dimanapun, saya…

  • Mengapa Sih Orang Tua Saya Itu Sangat Tidak Memahami Saya

    Mengapa Sih Orang Tua Saya Itu Sangat Tidak Memahami Saya

    Sahabat entrepreneur, salam hebat luar biasa!! Topik saya kali ini saya akan berbicara tentang Mengapa Sih Orang Tua Saya Itu Sangat Tidak Memahami Saya Ada banyak sekali pertanyaan pertanyaan seperti ini.. Jadi adik adik ini yang bertanya ini pasti yang nanti saya sebut namanya generasi Y. Yang bertanya ini pasti orang-orang yang lahir di era-era…

  • 4 Pertanda Bahwa Hidup Anda Selamanya Akan Sengsara

    4 Pertanda Bahwa Hidup Anda Selamanya Akan Sengsara

    Sahabat entrepreneur salam hebat luar biasa Episode kali ini saya akan membahas tentang pertanda lagi, jadi bicara soal pertanda itu kalau kita bisa menguasai kita bisa mengetahui maka kita akan sedikit banyak tidak akan mengalami sebuah masalah dalam hidup kita. Kalau kita bisa mengingat dan kita bisa menyadarinya itu sudah menjadi pentanda baik bagi kita…

  • Bagaimana Cara Untuk Berhenti Khawatir & Memulai Hidupmu Kembali?

    Bagaimana Cara Untuk Berhenti Khawatir & Memulai Hidupmu Kembali?

    Sahabat Entrepreneur salam hebat luar biasa Di edisi kali ini saya akan kembali membahas tentang book review yaitu membahas sebuah buku yang menjadi fenomenal di tahun 1948 yaitu lagi lagi Dale Carnegie. Dale Carnegie saya sudah bahas di video sebelumnya bagaimana mencari kawan dan mempengaruhi orang lain. Kali kita juga membahas salah satu bukunya yang…